Goro Pembangunan Rumah Tahfidz Al Qur’an di Desa Kepenuhan Timur

banner 468x60

ROHUL, lintasbarometer.com

banner 336x280

Sebuah pergerakan menuju Pembangunan Rumah Tahfidz di desa kepenuhan timur kecamatan kepenuhan kabupaten Rokan hulu, sekarang baru tahap memulai perbaikan jalan sudah hampir rampung secepatnya bisa dimanfaatkan dalam membumikan Al – Qur’an bagi generasi muda di desa kepenuhan timur hususnya Rokan hulu pada umumnya.ucap Azhar.

Kepala desa kepenuhan timur menguraikan kegiatan gotong royong jalan menuju tempat bangunan Tahfiz itu lewat FB humas di desanya, segala kegiatan desa kita tayang lewat FB khusus kegiatan kita,pungkas kades.

Selain itu mengenai operasional pembangunan rumah Tahfiz ini diungkapkan azhar pembiayaanKalau pembangunan gedung tahfiznya menggunakan Dana Desa Th. 2020 sebesar 757.jt, yg penganggarannya dilakukan 2 tahap, yakni 491 jt th. 2020 dan sisanya akan dilaksanakan pd th. 2021 Insya Allah.”pungkasnya.

Turut hadir dalam gotong royong itu kepala kantor Kemenag kabupaten Rokan hulu H.syahrudin, Kepala desa kepenuhan timur Azhar juga terlihat disana puluhan tokoh masarakat yang sedang mengerjakan penimbunan pinggir bahu jalan menuju rumah tahfidz,”semoga pembangunan rumah Tahfiz ini nantinya dirahmati Allah,”harap kades Kep.timur.

Hal itu disampaikan kades, penimbunan bes pinggir atau bibir jalan menuju ke rumah tahfiz swadaya  Kalau pembangunan gedung tahfiznya menggunakan Dana Desa.

Bebernya lagi, Rumah Tahfiz ini merupakan program paling prioritas dan unggul di Desa Kepenuhan Timur kedepan,  dikarnakan hal ini sangat dipentingkan dalam mencetak generasi

Berlian dibidang Agama, selain itu juga Desa Kep. Timur sudah harus kembali memulai dan memikirkan membangun peradapan Agama di Desa,,, “Dulu dari Desa Kep. Timur ini sangat banyak lahir tokoh2 Agama atau ulama yg mempuni di zamannya sebuah Sekolah Agama yg sangat terkenal pada masa silam yang belajarnya sampai kelas 7 yakni rumah kitab pasir pandak,”tukas Azhar.

sudah sangat banyak juga generasi berlian yg dilahirkannya, baik yg datang dari dalam desa maupun yg dari luar desa, Maka itu kita yg dipercaya pada saat ini sebagai Kades kembali mencoba mengingat dan mengukir sejarah yg Mulia ini dg mendirikan serta memberi dukungan penuh pada Rumah Tahfiz Desa Kep. Timur ini,  dengan harapan 10 atau 15 tahun kedepan akan bertaburan lahir generasi Agama yg berlian dari desa kep. Timur ini.

Jika dia jadi Dokter,  Dokter yg Hafiz Al-Qur’an,  Jadi Teknokrat yg Hafiz Al-Qur’an,  jadi politisi yg hafiz Al-Qur’an, jadi polisi dan TNI yg hafiz Al-Qur’an,  jadi Petani yg Hafiz al-qur’an,  jadi pengusaha jg Hafiz Al-Qur’an,  Pedagang yg Hafiz Al-Qur’an dan pada waktunya jadi Kepala Desapun mesti yg Hafiz Al-Qur’an Insya Allah, Itulah sesungguhnya semangat dan cita-cita besar kita pada berdirinya Rumah Tahfiz Al-Qur’an Desa Kep. Timur ini. “Tutup Azhar mengahiri.(h.nst/AWI)

banner 336x280